Rabu, Oktober 18, 2017

soal+jawaban MIdSmes Mikrokontroler


soal+jawaban MIdSmes Mikrokontroler

1.   Jelaskan perbedaan Mikrokontroler dan Mikroprosesor (10%)

-      Mikrokontroler :

·         MICROCONTROLLER (OTAK/PENGONTROL)

·         MIKROKONTROLER adalah salah satu dari bagian dasar dari suatu sistem komputer.

·         lebih kecil dari suatu komputer,

·         Bentuk berupa IC = integrated circuit

-      Mikroprosesor :

·         Mikroprosesor atau CPU adalah “otak”

·         pengendali utama semua operasi dalam sistem komputer.

·         Mikroprosesor mengambil instruksi biner dari memori, menerjemahkannya menjadi serangkaian aksi dan menjalankannya.

·         Aksi tersebut bisa berupa transfer data dari dan ke memori, operasi aritmatika dan logika, atau pembangkitan sinyal kendali.

2.   Jelaskan dan gambarkan skema diagram mikroprosesor dalam sistem computer (10%)


3.   Jelaska apa yang dimaksud dengan port input dan port output dan berikan masing-masing contohnya pada mikroprosesor (15%)

-      Port Input/Output adalah komponen yang menghubungkan mikroprosesor dengan perangkat luar (harddisk printer, keyboard, monitor, dll.).

4.   Jelaskan jenis-jenis Bus pada mikroprosesor (15%)

-      Bus alamat (address bus), yang digunakan oleh mikroprosesor untuk mengirim informasi alamat memori atau port I/O yang akan dihubungi olehnya

-      Bus data (data bus), yang digunakan untuk lewatnya data dari dan ke masing-masing komponen di atas

-      Bus kendali (control bus), yang berisi jalur-jalur untuk keperluan pengiriman sinyal kendali antar komponen

5.   Jelaskan fungsi, tujuan dari CODEVISION AVR dan PROTEUS ISIS PRO (15%)

-      Codevision merupakan compiler bagi bahasa pemrograman C, sistem IDEAPG (Integrated Development Enviroment and Automatic Program Genetator)yang didisain khusus untuk keluarga mikrokontroler Atmel AVR dapat mempermudah pemrograman C.

-      Proteus Isis Pro aplikasi virtual mikrokontroler yang bisa juga menjalankan file HEX dari Codevision AVR

6.   Jelaskan Spesifikasi dari ATMEGA 8535 (15%)

-      untuk program

-      Memori EEPROM 512 bytes untuk data

-      Memori SRAM 512 bytes untuk data  

-      Maksimal 32 pin I/O

-      20 interrupt

-      Satu 16-bit timer dan dua 8-bit timer

-      8 channel ADC 10 bit

-      Komunikasi serial melalui SPI dan USART

-      Analog komparator

-      4 I/O PWM

-      Fasilitas In System Programming (ISP)
.....