Minggu, Oktober 25, 2015

kisi-kisi UAS P2K PRINSIP APLIKASI KOMPUTER & I.T SKILL DAN SISTEM PERKANTORAN



KISI-KISI UAS
PRINSIP APLIKASI KOMPUTER & I.T SKILL DAN SISTEM PERKANTORAN
P2K

JURUSAN                                                     : TEKNIK INFORMATIKA 1/3/7
 EKONOMI, AKUTANSI, MANAJEMEN/1
HARI/TANGGAL DAN JAM UJIAN         : JUM’AT/                 ,18.30-20.30
SIFAT                                                             : CLOSE BOOK

JAWABLAH PERTANYAAN DIBAWAH INI DENGAN BENAR, JELAS DAN TEPAT!!!
1.       Salah satu Type customer adalah EXPERT, sebutkan ciri prilaku EXPERT dan bagaimana cara menanganinya!
2.       Sebutkan 5 ciri-ciri perkantoran mdern!
3.       Jelaskan apa yang dimaksud dengan Otomatisasi perkantoran!
4.       Jelaskan apa yang dmaksud dengan Otomatisasi kantor!
5.       Sebutkan Tujuan Otomatisasi kantor!
6.       Sebutkan Dampak positif otomatisasi kantor!
7.       Sebutkan Tujuan Kesehatan dan Keselamatan Kerja!
8.       Jelaskan perbedaaan Kesehatan dan Keselamatan Kerja dengan Jamsostek!
9.       Apa yang dimaksud dengan Kearsipan!
10.   Apa yang dimaksud dengan Surat!
===============================GOODLUCK==================================




KISI-KISI UAS
SISTEM BASIS DATA
P2K
JURUSAN                                                     : TEKNIK INFORMATIKA/5
HARI/TANGGAL DAN JAM UJIAN       : SABTU/                   , 16.00-18.00
SIFAT                                                                        : CLOSE BOOK
JAWABLAH PERTANYAAN DIBAWAH INI DENGAN BENAR, JELAS DAN TEPAT!!!
1.      Proses Bisnis :
Tata Usaha (TU) menginputkan data Dosen, Mahasiswa, dan Mata Kuliah. Untuk mengisikan data Mahasiswa, data Dosen harus sudah ada karena setiap Mahasiswa harus mempunyai Dosen Wali yang diambil dari database Dosen yang sudah diinputkan oleh TU.
Mahasiswa mengambil Mata Kuliah pada waktu KRS dari Mata Kuliah yang ditawarkan. Saat nilai sudah tersedia, TU menginputkan Nilai Kuliah Mahasiswa berdasarkan KRS yang sudah Mahasiswa isi (ambil).
       Buatlah Diagram Kontex dengan menggunakan program EASY CASE,  DFD dan ERD Sistem Informasi Mahasiswa dan Kartu Rencana Studi, !
2.Sebutkan dan jelaskan klasifikasi pemakaian Sistem basis data...!
3.   Apa tujuan dari arsitektur 3 level pada data base ? Serta sebutkan  dan jelaskan 2 jenis data independence ?
4.  Salah satu model data berbasis objek adalah E-R model (Entity-Relationship Model),  jelaskan mengapa diperlukan E-R...!
------good luck-----
==========================================================================


KISI-KISI UAS
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
P2K

JURUSAN                                                     : TEKNIK INFORMATIKA/5
HARI/TANGGAL DAN JAM UJIAN         : SABTU/                   , 18.30-21.00
SIFAT                                                             : OPEN BOOK

JAWABLAH PERTANYAAN DIBAWAH INI DENGAN BENAR, JELAS DAN TEPAT!!!
1.      Proses Bisnis :
Tata Usaha (TU) menginputkan data Dosen, Mahasiswa, dan Mata Kuliah. Untuk mengisikan data Mahasiswa, data Dosen harus sudah ada karena setiap Mahasiswa harus mempunyai Dosen Wali yang diambil dari database Dosen yang sudah diinputkan oleh TU.
Mahasiswa mengambil Mata Kuliah pada waktu KRS dari Mata Kuliah yang ditawarkan. Saat nilai sudah tersedia, TU menginputkan Nilai Kuliah Mahasiswa berdasarkan KRS yang sudah Mahasiswa isi (ambil).
Dari Data Flow Diagram  dan Entitas Relationship Diagram yang telah dibuat sebelumnya maka, buatlah rancangan program dan program Sistem Informasi Mahasiswa dan Kartu Rencana Studi dengan menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0!!

============================GOOD LUCK===========================