Selasa, Agustus 17, 2021

Bahasa Pemrograman Visual Basic

 

Cara Pembuatan Program VB

form  Alter tampilan data

 

Standard awal:

-Klik Tab project

-Add windows formScreen Shot 04-08-17 at 07

- Common  Items > Windows Form

Screen Shot 04-08-17 at 07

-       klik Add

 

Tahap pembuatan Form:

A.Pembuatan FORM

1.Add Textbox.1

*Nantinya ini akan menjadi tempat anda memasukkan kata/ nama yang akan dilakukan pengubahan tampilanya melalui program ini

 

2.Add Label.1

-Masuk ke tab properties pada label.1

-Ubah pada properties “text” menjadi “Font Color”



*Letak Tab Properties ada di kanan bawah yah kalau bingung J

3.Add Label.2

-Masuk ke tab properties pada label.2

-Ubah pada properties “text” menjadi “Font Style”

4.Add RadioButton.1

-Masuk ke tab properties pada RadioButton.1

-Ubah pada properties “text” menjadi “RED”

*Button ini nantinya berfungsi untuk mengubah warna tulisan menjadi merah

5.Add RadioButton.2

-Masuk ke tab properties pada RadioButton.2

-Ubah pada properties “text” menjadi “Green”

*Button ini nantinya berfungsi untuk mengubah warna tulisan menjadi Hijau

6.Add RadioButton.3

-Masuk ke tab properties pada RadioButton.3

-Ubah pada properties “text” menjadi “Blue”

*Button ini nantinya berfungsi untuk mengubah warna tulisan menjadi Biru

7.Add Checkbox.1

-Masuk ke tab properties pada Checkbox.1

-Ubah pada properties “text” menjadi “BOLD”

*Button ini nantinya berfungsi untuk mengubah warna tulisan menjadi BOLD/TEBAL

8.Add Checkbox.2

            -Masuk ke tab properties pada Checkbox.2

-Ubah pada properties “text” menjadi “Underline”

*Button ini nantinya berfungsi untuk mengubah warna tulisan menjadi tergarisbawahi

*TAMPILAN AKHIR FORM DESIGN SEPERTI DIBAWAH

Tahap Pemasukan Syntax:

 

1.    Klik 2 kali pada RadioButton.1/ RED

           

Akan muncul tampilan seperti berikut:

-       Masukan/Ubah syntax RadioButton.1 dengan:

PrivateSub RadioButton1_CheckedChanged(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles RadioButton1.CheckedChanged

        TextBox1.ForeColor = Color.Red

EndSub

Contoh:

*perhatikan tombol yang diklik beserta syntax yang diketikkan,

Exp: ketika  RadioButton1 diklik/ tercheck maka warna tulisan yang ada pada TextBox1 akan menajdi warna merah

2.    Klik 2 kali pada RadioButton.2/ Green

-          Masukan/Ubah syntax RadioButton.2dengan:

 

PrivateSub RadioButton2_CheckedChanged(ByVal Sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles RadioButton2.CheckedChanged

        TextBox1.ForeColor = Color.Green

EndSub

Exp: ketika  RadioButton2 diklik/ tercheck maka warna tulisan yang ada pada TextBox1 akan menajdi warna Green

3.    Klik 2 kali pada RadioButton.3/Blue

-          Masukan/Ubah syntax RadioButton.3dengan:

 

PrivateSub RadioButton3_CheckedChanged(ByVal Sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles RadioButton3.CheckedChanged

        TextBox1.ForeColor = Color.Blue

EndSub

 

Exp: ketika  RadioButton3 diklik/ tercheck maka warna tulisan yang ada pada TextBox1 akan menajdi warna Blue

4.    Klik 2 kali pada Checkbox1

-          Masukan/Ubah syntax Checkbox1 dengan:

 

PrivateSub CheckBox1_CheckedChanged(ByVal Sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles CheckBox1.CheckedChanged

        TextBox1.Font = NewFont(TextBox1.Font, System.Drawing.FontStyle.Bold)

EndSub

Exp: ketika  Checkbox1 diklik/ tercheck maka warna tulisan yang ada pada TextBox1 akan menajdi BOLD/TEBAL

Contoh anda memilih warna Biru dan mencentang BOLD

5.Klik 2 kali pada Checkbox2

-Masukan/Ubah syntax Checkbox2 dengan:

PrivateSub CheckBox2_CheckedChanged(ByVal Sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles CheckBox2.CheckedChanged

        TextBox1.Font = NewFont(TextBox1.Font, System.Drawing.FontStyle.Underline)

EndSub

Exp: ketika  Checkbox2  diklik/ tercheck maka warna tulisan yang ada pada TextBox1 akan menajdi Tergarisbawahi

Contoh anda memilih warna Biru dan mencentang Underline

*****SELESAI****